MEET UP 1ST KSI CHAPTER GAYO: My First Trip to Gayo Attending Steemit Meetup

2112018211823.jpg

Long before, I was waiting for the meeting schedule in Gayo land, central Aceh.
At first I reminded one of the seniors @abduhawab if the schedule was there, immediately informed. I am very enthusiastic to attend the event, until the visit to banda Aceh I cancel.
I admit, if I have never been to tekengon before, though it sounds funny because from the first I have never visited it at all.
On Saturday I stepped into the middle aceh, the place where the Ksi Indonesia curator @ aqabrago and @levycore spent her childhood. happy and happy to meet with steemians chapter 1 KSI Gayo, in the room of the building of the regent of central Aceh. Province of Aceh, Indonesia.

Jauh hari sebelumnya, saya sudah menunggu jadwal acara meet up di tanah gayo, Aceh tengah.
Awalnya saya mengingatkan salah satu senior Ksi @abduhawab jika jadwalnya sudah ada segera memberi tau saya. Begitu semangatnya saya ingin mengikuti acara tersebut sampai sampai kunjungan ke banda Aceh saya batalkan.

Saya akui kalau saya belum pernah ke aceh tengah sebelumnya, walau kedengarannya lucu karena sudah sebesar dan setua sekarang ini, saya belum pernah mengunjunginya sama sekali.

Perdana!! Hari sabtu saya menginjak kaki diAceh tengah, tanah dimana sang kurator steemit indonesia @aiqabrago dan @levycore menghabiskan masa kecilnya, senang sekaligus bahagia bisa memenuhi undangan meet up 1st KSI chapter Gayo, di rom pendari dibelakang gedung bupati kabupaten Aceh tengah, provinsi Aceh, Indonesia.

2112018211430.jpg

In addition to the knowledge of steemit, the most important relationship between the chapters, from the steemians Ksi chapter Aceh Utara, lhokseumawe, bireun, singli, langsa, banda aceh, gayo, and we also from Chapter east Aceh

Get acquainted with some of the steemians even though the first time they met were like old friends who met again. Asik is not? this is the community, it must be built with the spirit of kinship to help each other, appreciate and embrace.

Selain menambah ilmu pengetahuan tentang steemit , jalinan silaturahmi yang sangat utama antara chapter yang menghadirinya, mulai dari steemians Ksi chapter Aceh utara, lhokseumawe, bireun, singli, langsa, banda aceh, gayo, dan juga kami dari Chapter east Aceh.

Sempat berkenalan dengan beberapa steemians walaupun baru pertama sekali bertemu mereka sudah seperti teman lama yang bertemu kembali. Asik bukan?? beginilah komunitas, memang harus dibangun dengan jiwa kekeluargaan saling membantu, menghargai dan merangkul.

2112018212234[1].jpg

2112018211637.jpg

211201821407.jpg
Dengan @jodipamungkas curator game

2112018211720.jpg
Selfie bersama senior steemit @ayijufridar dan @zainalbakri

After meet up the stemians do not immediately disperse but still want to linger long in the building where the meet-up takes place there gathered all the steemians who discussed, sharing experiences and photo events filled with laughter and warmth of brotherhood.
It feels strange if not Coffee while in Gayo land which is famous for delicious coffee in the world. That afternoon we went straight to one of the cafes to enjoy it.
As always, if you have developed many new stories or new experiences that are mutually responsible. this is an interesting experience.

Setelah meet up selesai para stemians tidak langsung bubar tetapi masih ingin berlama lama dihalaman gedung dimana meet up berlangsung, disitu berkumpul semua steemians yangberkenalan, berdiksusi,berbagi cerita pengalaman pahit manisnya dalam mendalami dunia steemit dan ajang foto yang penuh dengan gelak tawa serta kehangatan persaudaraan.

Terasa Aneh jika tidak Ngopi kalau sudah berada di tanah gayo yang terkenal dengan kopi ternikmat didunia. Sore itu kami langsung menuju salah satu cafe untuk menikmatinya.
Seperti biasa jika sudah berkumpul banyak cerita baru atau pengalaman baru dan pengetahuan lainnya yang pertanya jawabkan. ini adalah pengalaman menarik.

2112018212145.jpg
ini dia sang curator KSI @aiqabrago

2112018212751.jpg

2112018212717.jpg

2112018213039.jpg

The time is at 20.00 wib our time to the Villa Mahkota Raja Villa that has been provided by the committee, which is in the marginal sea lakeside area, is an interesting place to stay and rest.

Tidak terasa waktu menunjukkan pukul 20.00 wib waktunya kami kepenginapan Villa Mahkota Raja yang sudah disediakan panitia, yang berwilayah dipinggir danau laut tawar, memang tempat yang menarik untuk bermalam dan beristirahat.
211201822332.jpg
Villa Mahkota Raja

2112018213149.jpg
penuh kehangatan disaat acara bakar jagung dengan para steemians.

2112018213129.jpg

2112018221738.jpg
petikan gitar dan nyanyian @kemal13 dan kawan kawan memecah sunyinya malam

The morning shone, cool still felt down to the bone, it did not feel like the morning went by so fast. Because noon we have to leave takengon. this morning before our activity sempatkan to gather and listen to the childhood story of the curator @levycore is funny and full of challenges make us all laugh

Pagi bersinar, sejuk masih terasa sampai ketulang, rasanya tidak ingin pagi berlalu begitu cepat. Karena siang kami harus meninggalkan takengon. pagi tadi sebelum beraktifitas kami sempatkan untuk berkumpul dan mendengarkan cerita masa kecil sang kurator @levycore yang lucu dan juga penuh dengan tantangan membuat kami semua tertawa.

2112018225511.jpg
Gaya bg @levycore sedang bercerita tentang kehidupan masa kecilnya, ada satu cerita paling saya ingat,tetapi saya tidak bisa menceritakannya, hanya bisa tertawa sambil menulis saat ini

2112018213434.jpg
@rismanrachman Gayanya tetap okey walaupun sedang sarapan

2122018174916[1].jpg
This photo is very impressive as if the curator @aiqabrago tell me that there is success, go to get it, and remember @syareefa10 get all that is not easy, it all takes a long process.

foto ini sangat berkesan seolah olah sang curator @aiqabrago memberitau saya bahwa disana lah kesuksesan, pergilah untuk meraihnya, dan ingat @syareefa10 mendapatkan semua itu tidak mudah, semua itu butuh proses panjang.

2112018213242.jpg

2112018213410.jpg

I fell in love with Nature, the cool climate, the beautiful mountains and lakes, the mores and culture of the Gayo people, the language and art of the world. although I have not had time to explore the details because the time is too short and requires me to return as soon as possible to east aceh because there is something to do. Gayo Land, central Aceh. I will come back

Saya jatuh cinta dengan Alamnya, hawa sejuk, keindahan pegunungan dan danaunya yang indah, adat dan budaya masyarakat gayo, bahasa yang berbeda dan kesenian yang mendunia. walaupun saya belum sempat mengeksplorasi seluk beluknya karena waktu terlalu singkat dan mengharuskan saya kembali sesegera mungkin ke aceh timur karena ada suatu hal yang harus di selesaikan. Tanah gayo, Aceh tengah. Saya pasti kembali.

Regard from aceh
@syareefa10

IMG-20180311-WA0064.jpg

DQmZzhoAwpcTVXC7v9vmzqhwSZowDbZoXzLmvs3rvxLaoTh.jpeg

H2
H3
H4
3 columns
2 columns
1 column
Join the conversation now