Karet alam

unduhan.jpg
Kebutuhan karet alam dan karet sintesis terus meningkat sejalan dengan meningkatnya standar kehidupan manusia, hal ini terkait dengan mobilitas manusia dan juga barang yang membutuhkan komponen-komponen yang terbuat dari karet seperti ban sepeda motor, alat dapur, sabuk transmisi dan lain sebagainya.
Karet merupakan polimer hidrokarbon yang terkandung pada lateks, untuk menghasilkan karet ada yang harus dilakukan yaitu penyadapan. Penyadapan merupakan suatu tindakan pembukaan lateks, agar lateks yang terdapat didalam tanaman keluar.

H2
H3
H4
3 columns
2 columns
1 column
Join the conversation now
Logo
Center