Penalty Tak Mampu Menghentikan Marc Marquez

Hai..hai..Kali ini aku bakal bahas isu motoGp yang lagi hot bingitsss. Kalau kamu pencinta motoGp, pasti udah tau dong ya isu apa yang lagi hit.

Kisruh motoGp menyusul crash-nya Valentino Rossi (46) di Gp Argentina memantik perbedaan pendapat di antara para pecinta motoGp, jurnalistik, bahkan para rider sendiri. Emosi yang telah sempat meluap, belum dapat dikeringkan. Jadi udah banjir sebanjir-banjirnya, ditambah lagi dengan banjiran komentar dari semua spektator. Untuk mencegah konflik semakin panas, managemen motoGp memutuskan untuk memisah sesi press conference untuk Marc Marquez (93) dan Valentino Rossi. Wuihh...panas euii...

Di sesi kualifikasi motoGp Austin, Marc Marquez berhasil meraih pole position, namun kesalahannya membuat nya mendapatkan penalty dari manajemen MotoGp (Race Direction). Penalty tersebut mengakibatkannya harus start di urutan keempat saat race berlangsung.
Banyak spektator yang berspekulasi bahwa pemilik nomor 93 tersebut tidak akan mampu berdiri di podium. Tapi, seperti yang biasa dilakukannya, Marc Marquez kembali membuktikan keahliannya. Dia berhasil finish di urutan pertama, disusul oleh Maverick Vinales yang start di urutan pertama dan Andrea Iannone.
Screenshot_20180424-113955_1.jpg

H2
H3
H4
3 columns
2 columns
1 column
Join the conversation now