The Beauty of the Flower Averrhoa Bilimbi (in Photography) # Keindahan dari Bunga Belimbing Wuluh (dalam Photography)

Belimbing wuluh dikenal juga dengan belimbing botol, belimbing sayur, belimbing besi dan belimbing asam.

Nama latin dari belimbing wuluh adalah Averrhoa Belimbi.
IMG20180129131915-01.jpeg Foto by @muhammadfazil10

Belimbing merupakan sejenis pohon kecil yang diperkirakan berasal dari Kepulauan Maluku, dan dikembang biakkan serta tumbuh bebas di Indonesia, Filipina, Sri Lanka, Myanmar, dan Malaysia. Tumbuhan ini biasa ditanam di pekarangan untuk diambil buahnya yang memiliki rasa asam yang sering digunakan sebagai bumbu masakan dan campuran ramuan jamu. Sumber

Bunga dari belimbing wuluh biasanya dipakai sebagai obat untuk sariawan dan bibir pecah-pecah.
IMG20180129131900-01.jpeg Foto by @muhammadfazil10

Cara menggunakannya adalah dengan cara menguyah bunga belimbing wuluh sampai hancur, kemudian bunga yang sudah berbentuk halus ditempelkan pada bibir yang pecah-pecah.
IMG20180129131856-01.jpeg Foto by @muhammadfazil10

Foto diambil dengan menggunakan kamera Oppo A37

IMG-20180129-WA0001.jpg
images-4-01.jpeg

Sekian dan Terimakasih. Jika kiranya postingan ini bermanfaat, jangan lupa #resteem #vote

H2
H3
H4
3 columns
2 columns
1 column
Join the conversation now
Logo
Center