Travel to the villages in Borobudur Area using VW Cars

In a previous post I told you about a trip to explore tourist villages around Borobudur Temple. Travel to the villages using VW vehicles, which are unique vehicles
owned by members of the VW community.

Collaboration between the VW community in the tourist area of ​​Borobudur, Magelang, and the travel team has become a trend that I also found when traveling to Bali. VW cars are used to take tourists to tourist attractions that have been determined by the travel team.

The convoy of VW cars became an interesting spectacle for the surrounding community, especially the children who cheered happily to see the colorful vehicles.

That's the story this afternoon about business opportunities that can be developed in the tourism business, which of course will encourage the economy of the local community in tourist areas.

I hope all my friends in the hive indonesia community stay healthy, cheerful and always creative. Good luck travel. Long live my country. Happy birthday my Indonesia.

Pada postingan sebelumnya saya pernah bercerita tentang perjalanan menjelajahi desa-desa wisata di sekitar Candi Borobudur. Perjalanan wisata ke desa-desa itu menggunakan kendaraan VW yang termasuk kendaraan unik
yang dimiliki oleh para anggota komunitas VW.

Kolaborasi antara komunitas VW di daerah wisata Borobudur, Magelang, dengan tim travel menjadi trend yang saya temukan juga saat wisata ke Bali. Mobil-mobil VW digunakan untuk mengantar para wisatawan ke tempat wisata yang sudah ditentukan oleh tim travel.

Iring-iringan mobil-mobil VW menjadi tontonan menarik bagi masyarakat sekitar terutama anak-anak yang bersorak senang melihat kendaraan yang berwarna warni tersebut.

Demikianlah cerita siang ini tentang peluang usaha yang dapat dikembangkan dalam bisnis wisata, yang tentu saja akan banyak mendorong perekonomian masyarakat lokal daerah wisata.

Semoga semua teman-teman di komunitas hive indonesia tetap sehat, ceria dan kreatif selalu. Jayalah wisata. Jayalah negeriku. Selamat ulang tahun Indonesiaku.

H2
H3
H4
3 columns
2 columns
1 column
2 Comments
Ecency